sederet kamus
Search Articles
Translate: Tutorial:

Romantic Sentences in English  (Kalimat-Kalimat Romantis dalam Bahasa Inggris)

Terkadang, kita pasti ingin bertemu waktu yang tepat untuk mengucapkan kalimat romantis bagi orang tercinta, baik ke orang tua, keluarga, maupun pasangan. Kalimat romantis penting bagi kita untuk mengungkapkan rasa bersyukur dengan orang yang disayangi. Di bawah ini terdapat contoh-contoh ekspresi dalam bentuk kalimat, dengan kategori masing-masing tergantung orang yang dituju.

Romantic Sentences for Family

Romantic Sentences from a Man to Woman (Kalimat Romantis dari Pria untuk Wanita)

  • I’m not sure why you chose me, but I feel like the luckiest man in the world and I hope to live in a way that proves I deserve this honor. (Saya tidak yakin kenapa kamu memilihku, tetapi aku merasa seperti pria paling beruntung di dunia dan aku berharap untuk hidup dengan cara aku pantas mendapatkan ini.)
  • When I was younger I made a list of the qualities I was looking for in a wife. I thought I was being optimistic, but then I met you. You fulfill these qualities and bring more to my life than I ever knew I wanted. (Ketika aku masih muda, aku membuat sekumpulan tipe/kriteria yang aku cari di seorang istri. Aku merasa aku terlalu optimis, tetapi kemudian aku menemukanmu. Kamu memenuhi semua kriteria ini dan membawanya ke hidupku lebih dari yang aku kira.)
  • Thank you for making me a better man. Since meeting you, I feel more centered, more at peace. Not only do I have something to work for, but someone to share life with. (Terimakasih sudah membuatku menjadi pria yang lebih baik. Sejak bertemu denganmu, aku merasa lebih tenang. Tidak hanya aku punya sesuatu untuk dikembangkan, tetapi juga seseorangan untuk berbagi hidup.)
  • The way you look at me makes me feel strong, confident and like I can conquer the world and when I do, I will give it to you. (Caramu melihatku membuatku merasa kuat, percaya diri, dan seperti aku mampu menaklukkan dunia. Ketika aku mampu, aku akan memberikannya padamu.)
  • I’m so happy to wake-up to your beautiful face, your sweet voice and tender touch. Thank you for being there for me, every day and in every way. (Aku sangat bahagia terbangun melihat wajah cantikmu, suara indahmu, dan sentuhan lembutmu. Terimakasih sudah berada di sisiku, setiap hari, dan dalam segala cara.)
  • I don’t care how old you get, how many gray hairs are atop your head or how many wrinkles crease your face. You will always be beautiful to me and I will never stop loving you. (Aku tidak peduli seberapa tua kamu nanti, seberapa banyak rambut uban di kepalamu, atau berapa banyak keriput di wajahmu. Kamu akan selalu cantik di mataku dan aku tak akan pernah berhenti mencintaimu.)
  • I love you more today than the day I married you and I will continue to fall in love with you, over and over again, until the day I die. I will hold your hand and be your soft place to land. (Aku mencintaimu lebih hari ini dibandingkan hari kita menikah, dan aku akan terus jatuh cinta padamu, lagi dan lagi, sampai hari aku mati. Aku akan menggengam tanganmu dan menjadi tempat nyamanmu untuk beristirahat.)

Romantic Sentences from a Woman to Man (Kalimat Romantis dari Wanita untuk Pria)

  • When I’m in your arms, I feel safe, I feel loved and I feel like I am going to be protected from all the stones life can throw. (Ketika aku berada dipelukanmu, aku merasa aman, aku merasa dicintai dan aku merasa seperti dilindungi dari semua masalah yang diberikan hidup.)
  • You are everything I wanted in a husband. What I didn’t count on was that you are also everything I need. Thank you for loving me and being my everything. (Kamu adalah semuanya yang aku inginkan dari seorang suami. Apa yang aku tidak pikirkan adalah kamu juga segalanya yang aku butuhkan. Terimakasih sudah mencintaiku dan menjadi segalanya bagiku.)
  • As a little girl, I would read fairy tales and fantasize about the day I would meet my prince charming. The second I saw you, I knew you were my prince, even without your crown. (Sebagai anak perempuan, aku biasanya membaca cerita fiksi dan membayangkan tentang hari aku bertemu pangeran tampanku. Setelah melihatmu, aku tahu kamulah pangeranku, walau tanpa mahkota.)
  • Thank you for making me feel like the most beautiful woman in the world. (Terimakasih sudah membuatku seperti wanita tercantik di dunia.)
  • You should teach other men how to love their wives and make them feel special because you have it down to an art. (Kamu harus mengajari lelaki lain bagaimana mencintai istri mereka dan membuat mereka merasa special karena kamu sangat ahli di bidang itu.)
  • You are not only my husband, but you are my best friend, my confidant, my protector and the only man I will ever love. (Kamu bukan hanya suamiku, tetapi juga sahabatku, orang kepercayaanku, pelindungku, dan satu-satunya lelaki yang aku akan cintai.)
  • Thank you for working so hard to be the husband I need, a dad our kids adore, and an example for our family and community. I am proud of you and am glad you’re mine. (Terimakasih sudah bekerja sangat keras untuk menjadi suami yang aku butuhkan, seorang ayah yang anak kita kagumi, dan sebuah contoh bagi keluarga dan lingkungan kita. Aku sangat bangga padamu dan aku bahagia kamu milikku.)

Funny Phrases for your Beloved One (Kalimat-kalimat Lucu untuk Orang Tercintamu)

  • I love you more than wine or chocolate. Well, so that’s a lie, but I do really, really love you. (Aku mencintaimu melebihi Wine dan coklat. Ya, sebenarnya itu bohong, tapi aku benar-benar mencintaimu.)
  • I promise to always love you, even during football season. (Aku berjanji untuk terus mencintaimu, walaupun di musim bola.)
  • You’re my favorite person to annoy and to be annoyed by… I vow to keep on annoying you forever, till the end of time. ( Kamu adalah orang favoritku untuk mengganggu dan diganggu… aku bersumpah untuk tetap menganggumu selamanya, sampai akhir hayat.)
  • Of course, I love you for you, but I also love you for your ability to clean the house, warm my feet and mow the lawn. (Oh tentu saja, aku mencintaimu, tapi aku juga mencintai kemampunmu membersihkan rumah ini, menghangatkan kakiku, dan memotong rumput.)
  • You know, my life was so easy before I met you. I could work without daydreaming, look at my texts without smiling and watch a movie without tearing up. Thanks a lot of messing with me! (Kamu tahu, hidupku sangat mudah sebelum bertemu kamu. Aku bisa bekerja tanpa bermimpi, lihat teksku tanpa bersenyum dan menonton film tanpa menangis. Terimakasih sudah merepotkanku!)

Romantic Sentences for New Relationship (Kalimat-kalimat Romantis untuk Hubungan Baru)

  • I know we just met, and I probably shouldn’t be saying this, but when I think about my future, you are in it. (Aku tahu kita baru bertemu, harusnya aku tidak bilang ini, tapi ketika aku memikirkan tentang masa depan kita, kamu ada didalamnya!.)
  • I can’t wait to see where our relationship goes. Thank you for saying “yes” to our first date. (Aku tak sabar melihat hubungan kita kedepannya. Terimakasih sudah menerima kencan pertama kita.)
  • I am so excited about discovering new things about you and exploring the world through your eyes. (Aku sangat bahagia saat menemukan hal baru tentangmu dan menjelajahi dunia melalui matamu.)
  • How can a relationship that is so new be so meaningful to me? (Bagaimana hubungan baru ini bisa sangat berarti bagiku?)
  • We are at the beginning of this journey. I know that our relationship may have hills, valleys and rough terrain, but I am looking forward to meeting those obstacles head-on with you. (Kita ada di awal perjalanan ini. Aku tahu bahwa hubungan kita banyak bukit, lembah, dan medan sulit, tetapi aku tetap berharap untuk bertemu tantangan itu bersamamu.)
  • You’re my favorite new distraction. (Kamu adalah gangguan kesukaanku.)
  • I just realized you’re cute and I’m cute, so together we’re 2 cute. (Aku baru sadar kamu imut, aku imut, jadi kalau kita bersama jadi terlalu imut.)
  • If life is a novel, you’re my favorite chapter. (Jika hidup adalah novel, kamu adalah bagian favoritku.)

Romantic Sentences for Saying I Miss You (Kalimat-kalimat Romantis untuk Mengungkapkan Rasa Rindu)

  • I got so excited when I heard your voice, I forgot what I called to say. (Aku sangat senang ketika mendengar suaramu, sampai aku lupa mau bicara apa.)
  • I’ve been freaking all day with the feeling I forgot something important. Then I realized I forgot to tell you how amazing you are. (Aku sudah menggila seharian dengan perasaan melupakan sesuatu yang penting. Kemudian aku sadar aku lupa memberitahumu betapa indahnya kamu.)
  • Other people are getting tired of listening to me talk about you all day, so I called because I know you’ll never get sick of hearing me say how much I like you. (Orang lain mulai lelah mendengarkanku menceritakan tentangmu seharian, jadi aku memanggilmu karena aku tahu kamu tak akan pernah lelah mendengarkan betapa aku menyukaimu.)
  • Roses are red, violets are blue, and right now I’m missing you. (Mawar merah, Violet Biru, dan sekarang aku merindukanmu.)
  • It’s no fair your phone gets to be held by you when that’s all I really want. (Tidak adil ponselmu dipegang olehmu padahal aku sangat ingin itu.)
  • They say distance makes the heart grow fonder, but in reality it just makes the voicemails longer because I couldn’t possibly like you more. (Kata mereka, jarak membuat hati semakin mencinta, tetapi nyatanya hanya membuat voicemailnya panjang karena aku sangat menyukaimu.)
  • I’m leaving you this message because it’s the fastest way for my heart to reach yours. (Aku memberikanmu pesan ini karena itu adalah cara tercepat bagi hatiku untuk mengapaimu.)
  • I was trying to put together the puzzle of my life and realized there’s a piece missing – you. (Aku sedang berusaha mengabungkan teka-teki hidupku dan sadar bahwa ada satu potong yang kurang -yaitu kamu!.)
English Word Index:
A . B . C . D . E . F . G . H . I . J . K . L . M . N . O . P . Q . R . S . T . U . V . W . X . Y . Z

Indonesian Word Index:
A . B . C . D . E . F . G . H . I . J . K . L . M . N . O . P . Q . R . S . T . U . V . W . X . Y . Z