Pertanyaan yang Sering Diajukan di Scholarship Interview

Beasiswa, siapa yang tidak menginginkan beasiswa. Semua orang tentu akan sangat senang dan bangga jika berhasil mendapat beasiswa. Entah untuk sekolah di dalam nengeri atau di dalam negeri.
Dalam proses untuk mendapatkan beasiswa, terdapat tahapan wawancara dan sering wawancara tersebut dalam bahasa inggris. Berikut ini adalah beberapa pertanyaan yang paling sering muncul dalam scholarship interview.
1. Tell us about yourself! (Beritahu kami tentang dirimu!)
Jawaban yang mungkin diberikan:
“I’m a person who refuses to give up on everything that right for me. I will stand before anyone if they are proven to be right. I also like to do anything right away than doing thing after talking too much. And I believe that any effort will pay back. So, I will never regretting any effort that I’ve been done”
(Aku adalah orang yang menolak untuk menyerah pada apapaun yang saya anggap benar. aku akan berdiri di depan orang yang terbukti benar. aku juga suka melakukan segala sesuatu langsung daripada melakukannya setelah berbicara terlalu banyak. Dan saya percaya bahwa setiap usaha akan terbayarkan. Jadi, aku tidak akan menyesali usaha apapun yang telah aku lakuakan)
2. What are your strength and weakness? (Apa kelebihan dan kelemahanmu?)
Jawaban yang mungkin diberikan:
“I’ve a strong mind so I will not easily draw by anything. I also a good team leader, I’ve been become a leader for many event in my previous school. I also have become the leader for the student forum. And what my weakness is that I’m quite moody sometimes. So, under a very stressful condition I may become lunatic. But that happened only if my partner can support me enough and can’t work in standard speed so what we plan to do isn’t finished in the expecting time.”
(Aku memiliki pikiran yang kuat sehingga aku tidak akan dengan mudah ditarik oleh apapun. Aku juga seorang pemimpin tim yang baik. Aku sudah menjadi pemimpin atau ketua untuk banyak acara di sekolahku. Aku juga menjadi ketua di perkumpulan siswa. Dan kelemahanku adalah aku sangat emosional atau terbawa mood kadang-kadang. Dalam kondisi yang membuatku sangat stress aku mungkin menjadi pemurung. Tapi hal itu terjadi hanya jika temanku tidak bisa mendukungku dengan baik dan tidak dapat bekerja dengan kecepatan yang seharusnya sehingga apa yang kita rencanakan tidak dapat diselesaikan sesuai dengan perkiraan waktu yang telah kita buat.)
3. Why do you deserve this scholarship? (Kenapa kamu layak mendapatkan beasiswa ini?)
Jawaban yang mungkin diberikan:
“I’m the best students in my previous school with a lot of extracurricular activities and have a good grade. I’m also a good society member that will give a good contribution to the society if I have graduate from this program. so, I deserve to get this scholarship”
(Aku adalah siswa terbaik di sekolahku dengan banyak kegiatan ekstrakurikuler yang aku ikuti dan memiliki nilai yang baik. Aku juga seorang warga yang baik dan akan member kontribusi yang baik untuk masyarakat jika aku sudah lulus dari program ini. Jadi, aku layak mendapatkan beasiswa ini)
4. Where do you see yourself in five years? (Dimana kamu melihat dirimu lima tahun mendatang?)
Jawaban yang mungkin diberikan:
“I see myself as another assemblyman that will change the country. I will make a new trend that a politician is a good people that will fight for people need, not for their own need. So, I see myself as a person that will change this world”
(Aku melihat diriku sebagai pejabat legislative yang a akan merubah dunia. Aku akan membuat tren bahwa seorang politikus adalah orang baik yang akan berjuang demi kepentingan rakyat, bukan berjuang untuk kepentingannya sendiri. Jadi, aku melihat diriku lima tahun kedepan sebagai seseorang yang akan merubah dunia)
5. Who is your role model? (Siapa panutan anda?)
Jawaban yang mungkin diberikan:
“My idol is my mom, so she is my role model. She is a career woman, but she manages to taking care of me and my siblings. She never gave up on her dream as a teacher, yet her still taking care of our needs. And I want to be like her, a career woman who still able to be a housewife”
(Idolaku adalah ibuku, jadi dia adalah panutanku. Dia adalah seoran wanita karir, tapi masih bisa mengurus aku dan saudara-saudaraku. Dia tidak pernah menyerah dengan mimpinya sebagai seorang guru, disamping itu dia masih bisa mengurusi kebutuhan kami. Dan aku ingin menjadi seperti dia, seorang wanita karir yang masih mampu menjadi ibu rumah tangga)
6. What are you wanted to accomplish in your life? (Apa yang ingin kamu capai di dalam hidupmu?)
Jawaban yang mungkin diberikan:
“I want to be the happiest person in the world by achieving everything that I dream of. I want to do anything that I wanted to without any hesitation. That’s the only thing I want to accomplish in my life.”
(Aku ingin menjadi orang paling bahagia di dunia dengan mencapai semua impianku. Aku ingin melakukan apapun yang kuinginkan tanpa ragu. Itu adalah satu-satunya hal yang ingin aku capai dalam hidupku)
7. How would your teacher/friend describe you? (Bagaimana guru/temanmu akan mendeskripsikanmu?)
Jawaban yang mungkin diberikan:
“They will describe me as a strong willed girls with a strong mind. Because they know me so well that I will not give up on anything that I’ve been pursue and I can’t be persuaded to be on anyone thought”
(Mereka akan mendeskripsikanku sebagao seseorang yang memiliki keinginan kuat dan pikiran yang kuat. Karena mereka tahu aku dengan baik bahwa aku tidak akan menyerah terhadap apapun yang aku kejar dan aku tidak bisa dipengaruhi untuk mnyetujui ide orang lain)